Pertama kali kami bertemu setelah berkenalan dari 8 bulan sebelumnya.
Berjalannya waktu kami mulai mengenal satu sama lain dan mengerti tentang kondisi tersulit untuk tetap mempercayai, saling membagi hal baru dan membuka wawasan untuk tetap membangun mimpi yang sama.
“Sepertinya pada saat itu seluruh alam semesta ada hanya untuk menyatukan kita dan menjadi saksi atas kesempurnaan cinta”
“Tidak ada solusi yang lebih sempurna dari pernikahan untuk dua orang yang saling mencintai”. (HR. Ibnu Majah)
A/n Nining Aningsih